Hujan semalam meninggalkan bekas genangan di sepanjang jalan;
beribu jejak kenangan yang tak ingin kulupakan.
Tetapi ada satu yang tertinggal di saku kiriku,
Ah, ternyata rindu,
Berdetak menyebut namamu,
Memompakan ingatan-ingatan tentangmu, ke otakku.
Mengalirkan sepi-sepi, ke hatiku.
Dan tampaknya,
Aku harus memaknaimu seperti hujan,
Yang tiba-tiba jatuh,
Lalu hilang,
menyisakan kerinduan.
beribu jejak kenangan yang tak ingin kulupakan.
Tetapi ada satu yang tertinggal di saku kiriku,
Ah, ternyata rindu,
Berdetak menyebut namamu,
Memompakan ingatan-ingatan tentangmu, ke otakku.
Mengalirkan sepi-sepi, ke hatiku.
Dan tampaknya,
Aku harus memaknaimu seperti hujan,
Yang tiba-tiba jatuh,
Lalu hilang,
menyisakan kerinduan.
Puisi Karya @is_nna - http://risnaristiana.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar